Langsung ke konten utama
Arsip Soal Kitab Zakharia
- Apakah arti Zakharia
- Siapakah ayah dari Zakharia?
- Kapan dan pada Zaman siapakah Firman Tuhan datang kepada Nabi Zakharia “sangat murka Tuhan atas nenek moyangmu. Sebab itu katakanlah kepada mereka: beginilah Firman Tuhan semesta alam: kembalilah kepadaku, demikianlah Firman Tuhan semesta alam, maka akupun akan kembali kepadamu?
- Pada bulan 8 tahun kedua zaman Raja Darius (520 SM), 16 tahun setelah kepulangan pertama dari pembuangan di Babel
- Kapankah Firman Tuhan datang kepada Nabi Zakharia melalui penglihatan-penglihatan?
- Pada hari 24 bulan 11 tahun kedua zaman Darius
- Pasal 1 – 8 kitab Zakharia tentang?
- Sebutkan kedelapan penglihatan Nabi Zakharia!
- Para penunggang kuda
- Tanduk dan 4 orang tukang besi
- Seorang yang memegang tali ukuran
- Imam besar Yosua
- Kandil emas yang berhiaskan dua pohon zaitun
- Gulungan kitab yang terbang
- Perempuan dalam gantang
- 4 kereta
- Kapankah Firman Tuhan datang kepada Nabi Zakharia tentang “Ibadah puasa yang baik” (Za 7:1-14)?
- Tahun 4 zaman Raja Darius
- Siapakah bupati Yehuda pada zaman Darius?
- Siapakah Imam besar Pada zaman Darius?
- Imam Besar Yosua bin Yozadak
- Sebutkan tiga orang yang telah pulang terlebih dahulu dari pembuangan di Babel!
- Siapakah yang diutus penduduk Betel untuk melunakkan hati Tuhan?
- Kuda-kuda apakah yang menarik 4 kereta dalam penglihatan Nabi Zakharia?
- Kereta 1 kuda merah, kereta 2 kuda hitam, kereta 3 kuda putih dan kereta 4 kuda berbelang-belang dan berloreng-loreng
- Sebutkan 2 tongkat yang digunakan gembala menurut Zakharia
- Tongkat kemurahan dan tongkat ikatan
- Berapakah upah yang harus dibayar untuk gembala menurut kitab Zakharia?
- Simbol apakah menurut Zak 12 Yerusalem dibuat menjadi pasu yang menyebabkan segala bangsa di sekeliling menjadi pening?
- Simbol kekuasaan dan kedaulatan
- Dan kaum Yehuda akan dibuat seperti apa?
- Anglo berapi di tengah-tengah timbunan kayu dan Suluh berapi di tengah –tengah timbunan bulir gandum.
- Sama besar dengan apakah ratapan Yerusalem menurut Zakharia?
- Ratapan Hadad-Rimon di lembah Megido
- Menurut kitab Zakharia Penduduk Yerusalem pernah melarikan diri karena gempa bumi, pada zaman siapakah?
- Tulah apakah yang akan ditimpakan kepada segala bangsa yang memerangi Yerusalem?
- Daging mereka akan menjadi busuk, sementara mereka berdiri, mata mereka akan menjadi busuk dalam lekuknya dan lidah mereka akan menjadi busuk dalam mulutnya.
- Tulah tersebut juga akan menimpah apa?
- Kuda, bagal, unta , keledai dan segala hewan dalam perkemahan
- Bila kaum di bumi tidak datang ke Yerusalem untuk sujud menyembah Raja, Tuhan semesta alam, apakah akibatnya?
- Setelah berapa lamakah Yerusalem mengalami kerusakan dan akhirnya Tuhan Allah kembali kepada negeri itu untuk menyelamatkan dan memberkatinya?